Get to Know RCS Top Creator

RCS Top Creator adalah anggota pilihan yang terpilih melalui proses seleksi khusus. Mereka memiliki peran sebagai representasi dari pilar-pilar utama Rantaeus Creator Space, yaitu: Expression, Innovation, Collaboration, dan Inspiration.

Sebagai wajah komunitas, para Top Creator berperan aktif dalam menciptakan karya kreatif, menginspirasi sesama, serta menjalankan berbagai inisiatif dan campaign komunitas yang membawa dampak positif.

4 foto BA

Benefit

cewe bali

Positive & Supportive Creator Network

cewe sunda

Kesempatan Menjadi RCS Top Creator

cowo jawa

Exclusive Access to RCS Events & Collaborations

Free Knowledge from Classes & Challenges

buku1

Opportunities to Grow & Earn

kado1

Special Gifts & Creator Kits

gado-gado

TUJUAN

  1. Menciptakan lingkungan yang mendorong para kreator untuk berkembang dengan menjunjung tinggi kreativitas dan karakter.

     

  2. Meningkatkan kualitas dan jangkauan karya para kreator agar dapat memberikan dampak positif bagi komunitas dan masyarakat luas.

     

  3. Mengembangkan kapasitas intelektual, kolaboratif, dan profesionalisme kreator dalam ekosistem digital yang berkelanjutan.

Visi

Menjadi movement space bagi para kreator untuk berkarya tanpa batas, tumbuh bersama, dan menciptakan pengaruh nyata di dunia digital maupun kehidupan nyata.

More than just a community — we’re a launchpad for voices, visuals, and visions that matter.

Misi

 

  1. Membebaskan kreativitas — menciptakan ruang yang aman dan suportif untuk mengekspresikan ide gila, jujur, dan otentik.

     

  2. Membangun koneksi otentik antar kreator lewat kolaborasi, event, dan project berdampak.

     

  3. Memberdayakan potensi dengan program mentoring, workshop, dan tantangan kreatif yang mendorong pertumbuhan nyata.

     

  4. Menyalakan semangat berkarya dengan makna dan tujuan, karena setiap karya punya kekuatan untuk menggerakkan.

The campaign is closed, please wait for our next campaign, wait for further information on the forum or in the group.